Antre Setengah Jam Demi Lumpia Samijaya Jogja

Selama hampir 3 tahun di Jogja, salah satu makanan enak yang paling sering dicicip ya kalau enggak gudeg paling soto. 

Nah, rada kaget juga waktu nemuin ada lumpia murah dan lumayan enak di emperan Jalan Malioboro. 

Baca juga Jalan-jalan ke Pabrik Bakpia Pathok 25

Kalau kamu lagi ada di sekitar hotel Mutiara Jogja atau di depan Toko Ria Pojok Busana, ada gerobak lumpia yang sudah nongkrong dari jam 10 pagi sampai dengan jam 10 malam di situ.

Jujur aja saya juga baru pertama kali icip Lumpia Samijaya ini.

Lumpia Samijaya ini katanya sudah berusia 30 tahun dan masih berjualan di tempat yang sama hingga kini.

Jadi, asal usul nama Lumpia Samijaya itu karena konon toko yang kini menjadi outlet pakaian ini awalnya adalah toko kelontong Samijaya.

Penasaran enggak sih sama rasanya?

Oh ya, di video ini juga sekalian review hotel nih gaes yang dekat dengan TKP.

Review ala-ala di Hotel Pantes Jogja di belakang Mal Malioboro. Tempatnya strategis dan murah.

Cekidot aja video lengkapnya ya gaes

6 thoughts on “Antre Setengah Jam Demi Lumpia Samijaya Jogja”

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.